Apakah asas yang terkandung dalam proses musyawarah​

Pertanyaan:

Apakah asas yang terkandung dalam proses musyawarah​

Jawaban:

» Ppkn

 \:

» Penjelasan

Musyawarah merupakan sebuah kegiatan bersama untuk mencari kesepakatan dan mencapai tujuan bersama. Musyawarah bersama sangat penting untuk diterapkan dalam kehidupan sehari-hari.

Musyawarah mengandung beberapa asas, yaitu :

  • Memperhatikan dan menghargai aspirasi seluruh rakyat melalui forum permusyawaratan
  • Mengedepankan kepentingan rakyat, bangsa dan negara
  • Menghargai perbedaan

I hope this helps-!!

0 komentar